Jadwal Pertandingan BRI Liga 1, Sabtu 24 Februari 2024



Sedangkan laga lainnya mempertemukan PSM Makassar dan Bali United. PSM harus memainkan laga kandang ini di tempat netral yakni Stadion Batakan Balikpapan.

PSM telah melalui enam pertandingan terakhirnya tanpa kalah. Namun tim berjuluk Juku Eja lebih sering bermain imbang, berbagi poin sebanyak empat kali, sehingga mempertahankan posisinya di peringkat 10 dengan 32 poin.

Sementara Bali United datang ke Stadion Batakan dengan tren negatif. Askar Tridatu sudah menjalani lima pertandingan tanpa kemenangan.

Faktanya, dalam empat laga terakhir, Bali United gagal mencetak satu gol pun dan kalah dalam tiga gol di antaranya.

Menarik ditunggu siapa yang akan keluar sebagai pemenang di dua laga terakhir pekan ke-25 BRI Liga 1 2023/2024:



Source link

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *